Tingkatkan Disiplin ASN, BKPP Gelar Lomba PBB Antar SKPD

Salah satu peserta yang mengikuti lomba Tutuyan, Manadotopnews.com - Untuk meningkatkan disiplin dan kinerja Aparatur Sipil Negara (AS...

Salah satu peserta yang mengikuti lomba


Tutuyan, Manadotopnews.com - Untuk meningkatkan disiplin dan kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Daerah (Pemda) Bolaang Mongondow Timur (Boltim), Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Boltim menggelar lomba Peraturan Baris Berbaris (PBB) antar Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dalam rangka HUT Korpri Ke-46.

"Maksud dilaksanakannya lomba PBB selain peningkatan disiplin, yakni mewujudkan jiwa korps atau rasa kebersamaan untuk perekat dan pemersatu bangsa dan mewujudkan ASN yang patuh pada pimpinan serta menjunjung profesional," terang Kepala BKPP Boltim Roby Mamonto, Senin (20/11).

Pembentukan mental dan disiplin ASN lanjut Roby, adalah tujuan digelarnya lomba PBB guna menjaga stabilitas Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

"Dan juga menjadikan ASN yang profesional dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab dilingkungan kerja, serta meningkatkan dan memelihara rasa kebersamaan jiwa korps dilingkungan Pemda Boltim," ucap Roby.

Sementara Sekretaris Daerah (Sekda) Boltim Ir M Assagaf,  dalam sambutannya menyayangkan peserta tidak menyiapkan diri sebaik mungkin terkesan tidak serius ikut dalam  lomba.

"Ada peserta tidak lengkap atribut.Kedepan dengan adanya lomba ini kita akan pilih yang terbaik dan dipersiapkan dengan baik dan akan diikutkan dalam lomba PBB ditingkat Provinsi Sulut," kata Assagaf. (Matt/Rey)

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Hukum Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Tingkatkan Disiplin ASN, BKPP Gelar Lomba PBB Antar SKPD
Tingkatkan Disiplin ASN, BKPP Gelar Lomba PBB Antar SKPD
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEga_QQ1agvL1L-r8LtMcHWCJO-kPFvVDRbkGdDv2DKmYv3zgmOcG9PK6sNKiSeD7EyLytJMwg_XPIwTRCuUlJ6lFA1FrjseARZ9y2aYnotoq8dECKBe6_vOvA8b8IlB8qM-HY6CUiScDmMW/s320/IMG-20171120-WA0008.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEga_QQ1agvL1L-r8LtMcHWCJO-kPFvVDRbkGdDv2DKmYv3zgmOcG9PK6sNKiSeD7EyLytJMwg_XPIwTRCuUlJ6lFA1FrjseARZ9y2aYnotoq8dECKBe6_vOvA8b8IlB8qM-HY6CUiScDmMW/s72-c/IMG-20171120-WA0008.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2017/11/tingkatkan-disiplin-asn-bkpp-gelar.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2017/11/tingkatkan-disiplin-asn-bkpp-gelar.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy