Kecam Pemberlakuan One Way Traffic, Rifaldi: HMI Manado Siap Gelar Aksi

Rifaldi Rahalus Ketua HMI-MPO cabang Manado saat Memimpin aksi Demo/ist Manadotopnews.com - Kegaduhan akan diberlakukannya jalur satu ...

Rifaldi Rahalus Ketua HMI-MPO cabang Manado saat Memimpin aksi Demo/ist

Manadotopnews.com - Kegaduhan akan diberlakukannya jalur satu arah (One Way Traffic) yang dirasakan masyarakat dan supir ankutan kota (Angkot) Kota Manado, menimbulkan protes dari berbagai pihak.

Kini, protes tersebut lahir dari organisasi Himpunan Mahasiswa Islam Majelis Penyelamat Organisasi (HMI-MPO) Cabang Manado.

Melalui Rifaldi Rahalus Ketua Umum (Ketum) organisasi Hijau Hitam (HMI-red) ini, mengatakan, demo yang mewarnai Manado belakangan ini, bukti kegaduhan masyarakat atas diberlakukannya One Way Traffic.

"Diberlakukannya One Way Traffic membuat kemacetan berkepanjangan menjadi langganan di Kota Manado, khususnya di bagian pusat perbelanjaan (Zero Point)juga penghasilan Supir angkot terpasung," tungkasnya, (25/02).

Rifaldi menjelaskan, aksi mereka lakukan bersama-sama, bentuk protes, pemberlakuan jalur tersebut tidak berhasil, dan tak membuat masyarakat sejahtera.

"Pemerintah harus cepat mengembalikan jalur, jika supir-supir angkot protes akan berdampak pada keresahan masyarkat," tutur Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial (Fispol) Unsrat ini.

"Tak hanya itu saja, Rifaldi menghimbau, agar angota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Manado bisa turun kejalan dan melihat penderitaan masyarakat terkhusus Supir angkot atas diberlakukannay One Way Traffic.

"Sebagai Wakil Rakyat, Anggota legislatif (Aleg) Kota Manado harus turun dan melihat sendiri kesusahan para masyarkat atas diberlakukannya jalur satu arah tersebut," kata Aldi sapaan akrabnya.

Dirinya menambahkan, ini bentuk peringatan yang dilanyangkan HMI Cabang Manado. Jika imbauan ini tak di indahkan, maka pihaknya siap menggelar aksi.

"Kami sebagai agen of change siap turun aksi jika permintaan ini tidak di indahkan oleh pemerintah daerah (Pemda)," imbaunya.

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Kecam Pemberlakuan One Way Traffic, Rifaldi: HMI Manado Siap Gelar Aksi
Kecam Pemberlakuan One Way Traffic, Rifaldi: HMI Manado Siap Gelar Aksi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEin12wj9Myik1Kcj6_9fRK-m0Tl4ezmTBpFGJV0XMG2eRWiqz8_UehDYTMsfif1J_oJG4tfHmFjluFDlNIxXqjzAfEzAnmPU6G7tfaBPGloYgIZ1vXQe7h7mx5dzy6Vgc8pk2A93Ji8h_Vp/s320/received_212621865758551.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEin12wj9Myik1Kcj6_9fRK-m0Tl4ezmTBpFGJV0XMG2eRWiqz8_UehDYTMsfif1J_oJG4tfHmFjluFDlNIxXqjzAfEzAnmPU6G7tfaBPGloYgIZ1vXQe7h7mx5dzy6Vgc8pk2A93Ji8h_Vp/s72-c/received_212621865758551.jpeg
manadotopnews
https://www.manadotopnews.com/2016/02/kecam-pemberlakuan-one-way-traffic.html
https://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2016/02/kecam-pemberlakuan-one-way-traffic.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy