Pasangan HM-JA saat Mendaftar di KPU Manado/ist Manadotopnews.com - Tepat sekitar pukul 15.05 Wita, pasangan calon (paslon) Wali Kota...
![]() |
Pasangan HM-JA saat Mendaftar di KPU Manado/ist |
Manadotopnews.com - Tepat sekitar pukul 15.05 Wita, pasangan calon (paslon) Wali Kota Harley ‘Ai’ Mangindaan dan Wakil Wali Kota Jimmy Asiku (JA), Selasa (28/7) sore saat melakukan pendaftaran di kantor KPU Manado.
Dengan membawa berkas, langsung melakukan registrasi sebagai peserta paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Manado. Menariknya, kedua paslon Ai-JA saat memasuki kantor KPU, disambut dengan alat musik khas muslim, rebana.
Kurang lebih sekitar satu jam, Ai-JA selesai mendaftar sebagai paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Manado dan telah dinyatakan sah oleh KPU, karena berkas sudah memenuhi syarat. (*/ml/sh)