Curi Hp, Driver Ojol Diciduk Tim Lipan Polsek Malalayang

  Driver Ojol Diciduk Tim Lipan Polsek Malalayang/ist Manado, mtn.com  - YS alias Yul (27) warga Kota Bitung yang berdomisili di Kelurah...

 Driver Ojol Diciduk Tim Lipan Polsek Malalayang/ist


Manado, mtn.com  - YS alias Yul (27) warga Kota Bitung yang berdomisili di Kelurahan Kleak Lingkungan II Kecamatan Malalayang, tak menyangka kalau dirinya harus mempertanggung jawabkan perbuatannya kepada pihak yang berwajib.

Wanita yang diketahui driver ojek online (ojol) ini telah mencuri handphone milik I Made Suarma Putra (32) warga Kelurahan Bumi Nyiur Lingkungan V Kecamatan Wanea. Ia berhasil diringkus oleh Tim Lipan Polsek Malalayang ditempat kostnya. Senin (1/7) sekitar 15.30 Wita.

Dari informasi yang dirangkum, peristiwa itu berawal pada Sabtu (29/6) sekitar 18.00 Wita. Dimana, saat itu korban yang juga diketahui driver ojol ini pergi ke Resto Pizza, yang berada di depan Fresmart Bahu Mall untuk membeli pizza pesanan dari costumer. Usai membeli, korban lupa kalau handphone Samsung J7 warna hitam miliknya ketinggalan di meja kasir.

Setelah korban kembali lagi, ternyata handphone miliknya sudah tidak ada. Saat melihat direkaman cctv, ternyata handphone miliknya sudah diambil oleh pelaku. Tidak terima dengan perbuatan pelaku, korban mendatangi Mapolsek Malalayang untuk membuat laporan kepolisian.

Berdasarkan laporan dari korban dan rekaman cctv tersebut, Tim Lipan Polsek Malalayang yang dinakhodai Ipda M Pasaribu ini langsung bergerak mencari keberadaan pelaku. Alhasil pelaku dapat diciduk saat berada ditempat kostnya. Selanjutnya digiring ke Mapolsek Malalayang untuk proses lebih lanjut.

Sementara itu, Kapolsek Malalayang Kompol Franky Manus SH, ketika dikonfirmasi membenarkan adanya penangkapan tersebut, "saat ini pelaku sudah diamankan dan sedang dalam pemeriksaan penyidik," Pungkasnya. (*/kp/mtn)

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Curi Hp, Driver Ojol Diciduk Tim Lipan Polsek Malalayang
Curi Hp, Driver Ojol Diciduk Tim Lipan Polsek Malalayang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhIZF23vYJIA7alxPBzFsDNb37crFW-4IppBMxhUH6suuHTvMZumBjekzNG3rG7Dfr9x0HU8vwbk2vd7gXuNaEb79qHFJC_sPeIhpzFOOJDq0_YMiwyLx6UUE44f3I-lFvpefKRbXFgu2lR/s320/curi-hp-ojol-ditangkap-polisi.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhIZF23vYJIA7alxPBzFsDNb37crFW-4IppBMxhUH6suuHTvMZumBjekzNG3rG7Dfr9x0HU8vwbk2vd7gXuNaEb79qHFJC_sPeIhpzFOOJDq0_YMiwyLx6UUE44f3I-lFvpefKRbXFgu2lR/s72-c/curi-hp-ojol-ditangkap-polisi.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2019/07/curi-hp-driver-ojol-diciduk-tim-lipan.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2019/07/curi-hp-driver-ojol-diciduk-tim-lipan.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy