Satgas TMMD 101 Desa Pakuku Jaya Sholat Jumat Bersama Warga

Manadotopnews.com - Berbagai aktifitas kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-101 yang berada di Desa Pakuku Jaya Kecamatan ...


Manadotopnews.com - Berbagai aktifitas kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-101 yang berada di Desa Pakuku Jaya Kecamatan Tomini terus berlanjut dengan skala prioritas mengejar sisa waktu yang ada dalam menyelesaikan sasaran fisik dan sasaran non fisik sesuai dengan ketentuan program yang sudah terencana. Sebagai manusia biasa para Prajurit yang tergabung dalam Satgas TMMD 101 Desa Pakuku Jaya tentunya punya kewajiban untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan beribadah kepada Tuhan Yang Maha Esa khususnya yang beragama Muslim sehingga memasuki hari ke 23 para Prajurit berbondong bondong menuju Masjid Al-Ikhlas yang berada di Desa Pakuku Jaya untuk melaksanakan Sholat Jum’at berjamaah bersama warga Desa pasca Masjid Al Ikhlas selesai pengrehapan.

Disamping merupakan kewajiban setiap umat Islam, melalui Sholat Jum’at atau ibadah lainnya yang dilakukan secara berjamaah juga dapat bersilaturahmi dan bersosialisasi dengan warga dan masyarakat sehingga Kemanunggalan TNI dengan Rakyat dapat terjalin dengan baik dimana selesai pelaksanaan Sholat Jum’at Pasiter Kodim 1303/BM Lettu Inf Muyassir SIP meluangkan waktunya untuk berdialog dengan Imam Masjid Al-Ikhlas bapak Ustad Hariyono Djauhari yang pada kesempatan ini Ustad Hariyono juga menyampaikan ucapan terima kasihnya secara langsung kepada TNI khususnya Kodim 1303/BM atas pelaksanaan TMMD di Desa Pakuku Jaya ini, "Terima kasih kapada bapak-bapak Tentara atas partisipasinya pada program TMMD ini dan sudah memberikan alokasi pembangunan sarana ibadah kami yang saat ini proses pengerjaannya sudah selesai” tuturnya.

Lebih lanjut Ustad Hariyono mengatakan, “Kami juga sangat bersyukur atas pencapaian ini sehingga Masjid Al-Ikhlas sudah dapat dipergunakan untuk sholat 5 waktu dan juga untuk persiapan menyambut Bulan suci Ramadhan yang tidak lama lagi” dan Alhamdulillah dengan adanya TMMD di Desa kami ini, sehingga Masjid Al-Ikhlas sudah rampung 100 persen dan telah dapat dipergunakan secara keseluruhan” tutup Ustad Hariyono.

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Hukum Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Satgas TMMD 101 Desa Pakuku Jaya Sholat Jumat Bersama Warga
Satgas TMMD 101 Desa Pakuku Jaya Sholat Jumat Bersama Warga
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjda6OY-bQnJ8_ucn6h5a-23XtN-kGUwe1TUrQ9RiktMbiKy76UM9eZbGWnZGWLfbdzJvya-S2LXCd3ba6jFKaPzKOd-3Fzro_E-wSYcHMDGtd_oCnPSJtbVyVWGdKmS4LSX9ulCzYFzG0/s320/IMG-20180428-WA0007.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjda6OY-bQnJ8_ucn6h5a-23XtN-kGUwe1TUrQ9RiktMbiKy76UM9eZbGWnZGWLfbdzJvya-S2LXCd3ba6jFKaPzKOd-3Fzro_E-wSYcHMDGtd_oCnPSJtbVyVWGdKmS4LSX9ulCzYFzG0/s72-c/IMG-20180428-WA0007.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2018/04/satgas-tmmd-101-desa-pakuku-jaya-sholat.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2018/04/satgas-tmmd-101-desa-pakuku-jaya-sholat.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy