Nekat Mencuri Dipusat Kota, ST Nyaris Diamuk Massa

Ilustrasi Curanmor Manadotopnews.com - Diduga nakat mencuri ditengah keramaian Pusat Kota Manado, ST (40) warga Bitung nyaris menjadi...

Ilustrasi Curanmor

Manadotopnews.com - Diduga nakat mencuri ditengah keramaian Pusat Kota Manado, ST (40) warga Bitung nyaris menjadi amukan Massa, selasa (09/2). Dari informasi yang didapatkan, sebelumnya ST yang saat itu berada di TKB ditegur oleh tukang parkir kerena punya gerak gerik mencurigakan. Saat ST sedang menunggaki sepeda motor Saat seruan tukang parkir memanggil ST, Tiba-tiba ST mengambil langkah seribu melarikan diri. Kejar-kejaran terjadi di lokasi pusat keramaian itu.

Pelarian ST terhenti saat petugas Sat Pol PP menghalangnya dan ditangkap. Kemudian pelaku digelandang ke Mapolresta Manado. Di hadapan petugas kepolisian, ST pernah menghuni di Rutan Malendeng pada tahun 2013. Dia kembali melakukan aksi karena sulitnya mencari uang. “Tadi pukul 11.00 Wita saya datang sendiri di TKB membawa motor, rencana mau ketemu teman saya. Mereka berdua memanggil saya akan mencuri. Baru nanti ketemu di patung lilin,” Jelasnya sembari tertunduk. ST mengaku, dirinya hanyalah sebagai pengumpul dari hasil curian temannya. “Saya hanya menjual dari hasil curian mereka.” Tambahnya pria yang pernah di Penjara ini

Pelaku, ST (40)/Ist

Kapolresta Manado Kombes Pol. Rio Permana Mandagi melalui Kasat Reskrim AKP Saiful Wachid mengatakan benar adanya kejadian tersebut. “Di tangan pelaku, kami berhasil amankan tiga unit telepon genggam, uang Rp. 3 juta dan kendaraan bermotor. Untuk kendaraan bermotor tidak memiliki surat-surat, diduga motor ini hasil curian. Sementara ini kami sementara interogasi pelaku. Kemungkinan ada pelaku lainnya masih beraksi diluar.” Jelas Wachid. (*shaker)

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Nekat Mencuri Dipusat Kota, ST Nyaris Diamuk Massa
Nekat Mencuri Dipusat Kota, ST Nyaris Diamuk Massa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgU0E4zECJkiSUhyeykzWyozeEg_KWET68GRXGxVopGVjguu_Uj-aXbHZmbEFtuOkD7jnKLxpmfUHfXy5kz5u5cOj-Km6sqN48shFaoWsQr1YpwTv0rZyFDX6KleVHmLQqO-E0drayN0JQB/s320/Curanmor-nyaris-diamuk-masa.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgU0E4zECJkiSUhyeykzWyozeEg_KWET68GRXGxVopGVjguu_Uj-aXbHZmbEFtuOkD7jnKLxpmfUHfXy5kz5u5cOj-Km6sqN48shFaoWsQr1YpwTv0rZyFDX6KleVHmLQqO-E0drayN0JQB/s72-c/Curanmor-nyaris-diamuk-masa.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2016/02/nekat-mencuri-dipusat-kota-st-nyaris_9.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2016/02/nekat-mencuri-dipusat-kota-st-nyaris_9.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy