Kongres Ke-30 "HMI Untuk NKRI Berdaulat" Hadir Sejumlah Negarawan

Peserta Kongres Ke-30 dari Cabang HMI Manado/ist Tanggerang, mtn.com - Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam Majelis Penyelamat Orga...

Peserta Kongres Ke-30 dari Cabang HMI Manado/ist
Tanggerang, mtn.com - Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam Majelis Penyelamat Organisasi (PB HMI-MPO) kembali menggelar Kongres yang ke-XXX. Hajatan akbar yang dilaksanakan di Kabupaten Tanggerang, Banten ini di hadiri oleh delegasi cabang HMI dari seluruh Kabupaten/Kota se-Indonesia.

Koordinator pelaksana Kongres Khotibyani dalam laporannya, mengucapkan terima kasih atas komitmen dan besarnya semangat seluruh cabang yang telah menghadiri kegiatan sakral tersebut.

"Selaku pelaksana kegiatan patut kami ucapkan terima kasih atas partisipasi teman-teman dengan semangat yang besar untuk hadiri forum ini,"katanya, Jumat (13/11), Yasmin Hotel.

Selaku tuan rumah Kongres, Ketua Cabang Tanggerang Raya, Faridal Arkam Machus dalam sambutannya mengatakan, Seperti inilah kondisi cabang Tanggerang namun, hal tersebut tidak menyurutkan semangat menjadi tuan rumah Kongres ke-XXX.

"HMI Tanggerang merupakan cabang baru, namun hal itu tidak menjadi ukuran bagi kami dimana, sesuai hasil pleno III yang menetapkan Cabang Tanggerang sebagai tuan rumah Kongres,"kata Arkam sapaan akrab kecab Tanggerang.

Seperti inilah, tambah Arkam, kondisi Cabang Tanggeran dengan segalah keterbatasan namun inti dari Forum berskala Nasional ini mudah-mudahan HMI tetap berada pada garis yang benar dan terus membela kebenaran.

Smentara itu, Ketua PB HMI MPO, Puji Hartoyo Abubakar dalam sambutannya, Puji mengatakan, Intrumen Kongres ke-XXX inibmengacu pada tema yakni "HMI Untuk NKRI Berdaulat" adalah gagasan pokok utama yang selama ini di perjuangkan seluruh kader HMI di Indonesia, bahkan para pendahulu di HMI.

"Gagasan yang di terapkan saat ini merupakan konsep yang telah lama di bangun dan dijalankan para alumni HMI dan bsekarang, saatnya kita melihat kembali ide besar ini,"kata Puji yang juga mantan Ketua Cabang Jogja sekaligus menjabatsebagai Sekretaris Jenderal Pemudah Islam Asia Tenggara.

Kongres kali ini juga mendapat dukungan dari berbagai negarawan dan sejumlah tokoh lokal di Tanggerang. Ketua MPR RI Djulkifli Hasan misalnya, yang diwakili langsung olehnTubagus Burhan, yang juga anggota MPR, mengatakan, semenjak berdirinya HMI hingga sekarang, tercatat sudah sangat besar kontribusi yang di berikan terhadap Negara Indonesia.

"HMI sebagai organisasi kader dilihat dari sejarahnya  pada kongres pertama hingga saat ini tidak sedikit kontribusi yang diberikan HMI terhadap indonesia,"aku Tubagus kepada ratusan peserta Kongres.

Sebagai alumni HMI Tubagus juga mengakui bahwa, HMI semenjak 1989 hingga saat ini tengah menghadapi masalah besar  (baca-sejarah perpecahan HMI), akan tetapi hal tersebut membuat kedua kubuh ini tetap eksis dan terus menawarkan ide gagasan yang besar terhadap bangsa ini.

"Kita semua akui ada berbagai pandangan dalam HMI namun, selagi dapat memberikan kepedulian terhadap bangsa maka hal tersebut tidak menjadi masalah,"katanya sembari berharap agar kader HMI terus megambil peran srtategis pada semua ruang lingkup Indonesia.

Hal yang sama dikatakan Ketua DPRD Kab.Tanggerang Hairul Hafis yakni, mengacu pada tema Kongres ke-XXX telah mencangkup seluruh problem yang terjadi di NKRI. Untuk itu, Tubagus berharap, kedepannya HMI bisa menyatuhkan peresepsi untuk membangun kekuatan yang lebih besar.

"Sesuai tema kongres suadah mencangkup seluruh persoalan bangsa yang saat ini kita hadapi. Oleh karena itu, saya berharap kedepannya HMI bisa menyatuh sehingga kekuatan HMI semakin besar,"pintanya.

Sambutan terakhir dalam Kongres HMI ke-XXX ini di sampaikan oleh Bupati Tanggerang, A.Zaki Iskandar  sekaligus membuka Kongres secara resmi. Sebelum membuka Kongres, Zaki Iskandar, mengatakan, tema kongres sangat tepat.

"Tema yang di angkat sangat tepat untuk di kaji oleh  pimimpin HMI dan juga pnggerak sekaligus lokomotif dari negara ini maka, perlu adanya upaya mempecahkan masalah-masalah,"cetus Iskandar sembari mengatakan selamat berkongres denganbtertib, caman dan demokratis.
(Rifaldi/sh).

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Kongres Ke-30 "HMI Untuk NKRI Berdaulat" Hadir Sejumlah Negarawan
Kongres Ke-30 "HMI Untuk NKRI Berdaulat" Hadir Sejumlah Negarawan
http://2.bp.blogspot.com/-QRIiuaD3nYY/VkdlAGGC_EI/AAAAAAAAGS8/vKfPSPtaPuU/s320/peserta-kongres-hmi-mpo-cabang-manado.jpg
http://2.bp.blogspot.com/-QRIiuaD3nYY/VkdlAGGC_EI/AAAAAAAAGS8/vKfPSPtaPuU/s72-c/peserta-kongres-hmi-mpo-cabang-manado.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2015/11/kongres-ke-30-hmi-untuk-nkri-berdaulat.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2015/11/kongres-ke-30-hmi-untuk-nkri-berdaulat.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy