Jelang Pilres, PNS Sangihe Dilarang Terlibat Dalam Politik Praktis

Image/PNS Sangihe, MTN.com -Jelang pelaksanaan Pemilihan Presiden dan wakil Presiden 9 Juli mendatang, Pegawai Negeri Sipil (PNS)  yan...

Image/PNS
Sangihe, MTN.com-Jelang pelaksanaan Pemilihan Presiden dan wakil Presiden 9 Juli mendatang, Pegawai Negeri Sipil (PNS)  yang ada di Kabupaten Sangihe diwajibkan mensukseskan pelaksanaan pilres di daerah tersebut. Demikian disampaikan Sekertaris Daerah (Sekda) Sangihe, IrWilly Kumentas Msi kepada wartawan belum lama ini.

“PNS yang ada di Sangihe wajib mensukseskan Pilpres, dengan memberikan contoh menyalurkan hak suara, dan memilih sesuai dengan kata hati sendiri,” kata Kumentas.

Kumentas mengatakan,  PNS diberi kebebasan memilih sesai dengan hak politik masing-masing. Dimana dirinya sebagai atasan menghimbau dan mengingatkan PNS diwilayah perbatasan untuk ikut mensukseskan hajatan lima tahunan ini.

“Suksenya Pilpres bukan hanya menjadi tanggung jawab lembaga penyelenggara, tapi bagamana partisipasi kita seluruh elemnt masyarakat tak terkecuali untuk ikut mensukseskannya dengan menyalurkan hak suara pada 9 Juli nanti,” katanya, semabri meningatkan agar PNS dilarang terlibat langsung dalam politil praktis. Sebab menurut Kumentas jika ditemukan ada laporan dari Panwas ada PNS yang terlibat langsung, maka tindakan serta sangis sesuai aturan pun siap diterapkan.

“Jika Panwas menemukan ada oknum PNS yang terlibat langsung dalam politik praktis maka diberikan keleluasan kepada Panwas untuk menindakinya dan menrapkan aturan yang ada,” tandasnya. (*/ps)

COMMENTS

Nama

ADVETORIAL Bisnis Bitung Bolmong Bolmut Bolsel Boltim Covid-19 EKONOMI Gorontalo HEADLINE Hiburan HUKRIM Internasional Kotamobagu Lifestyl LIFESTYLE Manado Minahasa Minsel Minut Mitra Nasional NusaUtara OLAHRAGA P Pemerintahan Pemuda PENDIDIKAN Peristiwa Politik POLITIK dan PEMERINTAHAN S SOSIAL Sosil Tomohon Totabuan ZONAPEREMPUAN
false
ltr
item
manadotopnews: Jelang Pilres, PNS Sangihe Dilarang Terlibat Dalam Politik Praktis
Jelang Pilres, PNS Sangihe Dilarang Terlibat Dalam Politik Praktis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgw5LDwrSQT3SgVzJ4v8X1DbfKdKV9Z4hvxLxNdVu1k_ygQVHnaR4o32F8VNxu6mAhtbUu5EKOkq4MzmUU7908yuC35_Atalh0pM0_eBbJx1CAzVJm9rn5VT211GO57_GNFF3Nip_Mw48y3/s1600/pns.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgw5LDwrSQT3SgVzJ4v8X1DbfKdKV9Z4hvxLxNdVu1k_ygQVHnaR4o32F8VNxu6mAhtbUu5EKOkq4MzmUU7908yuC35_Atalh0pM0_eBbJx1CAzVJm9rn5VT211GO57_GNFF3Nip_Mw48y3/s72-c/pns.jpg
manadotopnews
http://www.manadotopnews.com/2014/06/jelang-pilres-pns-sangihe-dilarang.html
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/
http://www.manadotopnews.com/2014/06/jelang-pilres-pns-sangihe-dilarang.html
true
6331908605545001365
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy